Detail Cantuman

Image of Mari Berkenalan dengan Manajemen Logistik

Buku Teks

Mari Berkenalan dengan Manajemen Logistik



Manajemen logistik pada saat ini tidak hanya dilihat sebagai pelengkap dari sistem dalam sebuah perusahaan, namum merupakan salah satu faktor terpenting yang akan membantu perusahaan mencapai tujuannya. Manajemen logistik adalah pengantar dalam mencapai tujuan perekonomian perusahaan bahkan perekonomian negara yang lebih baik, namun manajemen logistik tidak dapat berdiri sendiri karena terkait dengan manajemen lainnya dalam mencapai tujuan tersebut seperti supply chain management, manajemen persediaan, dan sistem manajemn lainnya yang kemudian terintegrasi dalam logistik terpadu. Buku ini dibuat sebagai awal bagi praktisi maupun mahasiswa yang mempelajari manajemen untuk mengenal dunia logistik agar lebih paham tentang esensi logistiknya.



Ketersediaan

B006315658.7 RAT mPerpustakaan Politeknik APP JakartaTersedia
B006314658.7 RAT mPerpustakaan Politeknik APP JakartaTersedia
B006364658.7 RAT mPerpustakaan Politeknik APP JakartaTersedia
B006363658.7 RAT mPerpustakaan Politeknik APP JakartaTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing
B006362658.7 RAT mPerpustakaan Politeknik APP JakartaTersedia
B006599658.7 RAT mPerpustakaan Politeknik APP JakartaTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
658.7 RAT m
Penerbit Alfabeta : Bandung.,
Deskripsi Fisik
viii, 112 hlm.: ilus.; 21 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786028800877
Klasifikasi
658.7
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cet. 2
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain





Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this


POLITEKNIK APP Jakarta

Katalog Perpustakaan

Info selengkapnya