Detail Cantuman

No image available for this title

Buku Teks

Pandega : Jejak Inspiratif Pendidikan Vokasi Industri



Sejak lama Kementerian Perindustrian (Kemenperin) melalui Pusat Pendidikan dan Pelatihan (Pusdiklat) Industri mengelola sejumlah unit pendidikan dan balai pelatihan. Rincinya memiliki delapan politeknik, satu akademi kamunitas, sembilan sekolah menengah kejuruan, dan tujuh balai diklat industri (BDI). Namun sejauh ini kinerja sederet lembaga pendidikan belum menunjukkan hasil yang maksimal. Peran sebai pemasok tenaga kerja terampil belum sepenuhnya terwujud.
Pada 2010 Kepala Pusdiklat Drs. Mujiyono, MM. datang dan mengubah haluan. Diluncurkannya program reposisi untuk memperbaiki keadaan. Pelaksanaan program dikawal serius, sarana prasarana pendukung disiapkan, monitor evaluasi juga tidak dilepaskan. Hasil nyata. Pendidikan vokasi di bawah Kemenperin melijit eksistensinya. Animo masyarakat meningkat, daya serap lulusan oleh Industri sekitar 99%. Banyak berdiri Tempat Uji Kompetensi (TUK), Lembaga Sertifikasi Profesi Pihak 1 (LPS P-1), dan Teaching factory/unit produksi. Suasana pun berkembang kondusif.



Ketersediaan

B006826371.2912 MUJ pPerpustakaan Politeknik APP JakartaTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
371.2912 MUJ p
Penerbit Pusat Pendidikan dan pelatihan Kementerian Perindustrian : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xii, 250 hlm.: ilus.; 25 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
371.291 2
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cet. 1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain





Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this


POLITEKNIK APP Jakarta

Katalog Perpustakaan

Info selengkapnya